KRI Teluk Lampung Angkut Personil dan Ranpur Kodam Udayana

Di langsir dari blog BETHOROKOLO. Blog klecam-klecem ini memberikan informasi tentang Kabar Militer Indonesia, Update Info Militer Dunia dan Indonesia, Alutsista Militer, Alutsista Negara Indonesia, Alutsista TNI. Kali ini mengupdate artikel tentang KRI Teluk Lampung Angkut Personil dan Ranpur Kodam Udayana.






(Foto: Lantamal 5)

17 September 2012, Surabaya: Kapal perang jenis Landing Ship Tank (LST) KRI Teluk Lampung-540 bersandar di Pangkalan TNI AL Denpasar, Sabtu (15/9).

KRI Teluk Lampung memberikan dukungan angkutan laut untuk pergeseran pasukan dan kendaraan tempur Kodam IX/Udayana untuk Pam VVIP di Nusa Tenggara Barat.

Kapal mengangkut 5 personil Pondam IX/Udaya berikut 3 motor dan 2 jeep kawal, 100 personil Yonif 900/Raider, 12 personil Deninteldam IX/Udayana, 18 personil Tim Jihandak Kodam IX/Udayana berikut 2 unit mobil Jihandak, 20 personil Kompi Kavser dan 4 panser Anoa.

KRI Teluk Lampung LST jenis Frosch setelah melakukan embarkasi pasukan dan ranpur serta bekal ulang, segera berlayar menuju NTB.

Sumber: Lantamal V
@Berita HanKam

Sekian blog klecam-klecem ini memberikan informasi tentang Kabar Militer Indonesia, Update Info Militer Dunia dan Indonesia, Alutsista Militer, Alutsista Negara Indonesia, Alutsista TNI dengan artikel tentang KRI Teluk Lampung Angkut Personil dan Ranpur Kodam Udayana semoga bermanfaat. Terimakasih telah membaca blog klecam-klecem.

0 komentar:

Posting Komentar